- Ya'ahowu -
Dashboard adalah tempat bagi kita selaku admin untuk mengontrol semua aktivitas blog kita. Mulai dari melakukan postingan, mengedit komentar yang masuk, melihat jumlah pengunjung dan lain-lain. Semuanya dilakukan dalam dashboard ini. Sederhananya bisa disebut ruang kontrol sebuah blog.
Berikut ketiga cara tersebut, silahkan pilih yang paling mudah :
- Ketik di browser http://www.wordpress.com, lalu masukan username dan password seperti waktu pertama bikin akun wordpress. (Ini cara yang paling umum)
- Ketik di browser www.namablog.wordpress.com, tulisan di namablog diganti sama nama blog kita. Setelah muncul wajah blog kita, lihat di sidebar biasanya ada widget META dan tinggal klik tulisan log in.
- Jika di sidebarnya tidak ada widget META langsung saja kita ketik di browsernya. www.namablog.wordpress.com/wp-admin seperti biasa tulisan namablog diganti sama nama blog kita. Nah cara ketiga inilah yang paling simple dan mudah.
Selamat Mencoba ^_^
Comments
Post a Comment